Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah dan Proses Akuntansi bagi PPK – Berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) tentang pengelolaan keuangan daerah, Keuangan Daerah adalah semua hak dan kewajiban daerah dalam rangka penyelenggaraan pemerintah daerah yang dapat dinilai dengan uang termasuk di dalamnya segala bentuk kekayaan yang Sehubungan dengan hak dan kewajiban daerah tersebut. Pengelolaan Keuangan Daerah adalah semua keseluruhan kegiatan yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan, pertanggung jawaban dan pengawasan keuangan daerah.
Akuntansi Keuangan Daerah adalah sebuah proses pengidentifikasian, pengukuran, pencatatan, dan pelaporan transaksi ekonomi (keuangan) dari entitas pemerintah daerah yang dijadikan sebagai informasi dalam rangka pengambilan keputusan ekonomi oleh pihak–pihak ekstern entitas pemerintah daerah (kabupaten,kota dan provinsi) yang memerlukan.
Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Proses Akuntansi Bagi PPK
Tujuan akuntansi keuangan daerah adalah demi menyediakan informasi keuangan yang lengkap, cermat dan akurat. Maka dapat menyajikan informasi keuangan yang andal dan dapat dipertanggung jawabkan. Pengelolaan keuangan daerah ini diatur di dalam peraturan menteri. Kegiatan mengelola keuangan ini juga meliputi kekuasaan pengelolaan keuangan daerah, azas umum dan struktur APBD, penyusunan rancangan APBD, penetapan APBD, penyusunan dan penetapan APBD bagi daerah yang belum memiliki DPRD.
Selain itu juga meliputi pelaksanaan APBD, perubahan APBD, pengelolaan kas, penatausahaan keuangan daerah, akuntansi keuangan daerah, pertanggungjawaban pelaksanaan APBD, pembinaan dan pengawasan pengelolaan keuangan daerah, kerugian daerah, dan pengelolaan keuangan BLUD.
Oleh karena itu, dalam rangka meningkatkan pemahaman Pemda, baik Eksekutif maupun Legislatif pada sistem pengelolaan keuangan daerah dan penyusunan laporan akuntansi keuangan daerah. Maka sebagai media riset pendidikan dan pelatihan formal dengan ini kami Pusdiklat Pemendagri akan melaksanakan pelatihan bimtek dan diklat keuangan dengan tema “ Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah dan Proses Akuntansi Bagi Pejabat Penatausahaan Keuangan (PPK) dan Bendaharawan SKPD ” akan diselenggarakan pada:
Jadwal Diklat 2023 Terbaru
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Selasa - Rabu 10 - 11 Januari 2023 |
|
Jumat - Sabtu 27 - 28 Januari 2023 | |
Senin - Selasa 30 - 31 Januari 2023 |
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Kamis - Jumat 02 - 03 Februari 2023 |
|
Senin - Selasa 06 - 07 Februari 2023 | |
Kamis - Jumat 09 - 10 Februari 2023 | |
Selasa - Rabu 14 - 15 Februari 2023 | |
Kamis - Jumat 23 - 24 Februari 2023 | |
Senin - Selasa 27 - 28 Februari 202 |
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Kamis - Jum'at 02 - 03 Maret 2023 |
|
Selasa - Rabu 07 - 08 Maret 2023 | |
Kamis - Jumat 16 - 17 Maret 2023 | |
Jumat - Sabtu 24 - 25 Maret 2023 | |
Rabu - Kamis 29 - 30 Maret 2023 |
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Rabu - Kamis 05 - 06 April 2023 |
|
Jumat - Sabtu 14 - 15 April 2023 | |
Senin - Selasa 17 - 18 April 2023 |
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Kamis - Jumat 04 - 05 Mei 2023 |
|
Jumat - Sabtu 12 - 13 Mei 2023 | |
Senin - Selasa 15 - 16 Mei 2023 | |
Jumat - Sabtu 26 - 27 Mei 2023 | |
Selasa - Rabu 30 - 31 Mei 2023 |
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Senin - Selasa 05 - 06 Juni 2023 |
|
Kamis - Jumat 08 - 09 Juni 2023 | |
Senin - Selasa 12 - 13 Juni 2023 | |
Jumat - Sabtu 16 - 17 Juni 2023 | |
Jumat - Sabtu 23 - 24 Juni 2023 | |
Senin - Selasa 26 - 27 Juni 2023 |
Di bawah ini beberapa materi keuangan lainnya selain Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Proses Akuntansi Bagi PPK :
- Bimtek dan Diklat Pengelolaan Keuangan Daerah dan Proses Akuntansi bagi Pejabat Penatausahaan Keuangan
- Bimtek dan Diklat Rekonsiliasi dan Verifikasi terhadap Laporan Pertanggung Jawaban Bendahara
- Bimtek dan Diklat Sistem Administrasi dan Perencanaan bagi Pengguna Anggaran, PPTK, PPK dan Bendahara
- Bimtek dan Diklat Sistem Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah (BLU/D)
- Bimtek dan Diklat Sosialisasi Permendgri No.31 Tahun 2016 tentang Pedoman Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2017
- Bimtek dan Diklat Standarisasi Pemeriksaan Keuangan Negara (SPKN)
- Bimtek dan Diklat Strategi Pengelolaan Pemanfaatan Penatausahaan and Pertanggungjawaban Finance Dana Kapitasi JKN
- Bimtek dan Diklat Strategi serta Sistem Penyusunan Neraca Awal dan Akhir Pemerintahan Daerah
- Bimtek dan Diklat Tata Cara Pengadaan Pinjaman Luar Negeri dan Penerimaan Hibah serta Mekanisme Pengelolaan Hibah